Welcome Ramadhan!"
So happy to heard that, really! Allah still give me a breath for this time, big thanks<3
Waktu bergulir sangat cepat sekali ya, 1 Agustus kemarin baru saja bulan puasa dimulai hihihi senangnya. Kita harus mulai lagi menjaga lapar, haus, dan nafsu. Subhanallah sekali, berpuasa itu banyak manfaatnya loh. Kamu senang ga? Saya sangat senang dong :D
Ditambah lagi kemarin saya pergi ke Botani Square untuk menonton Harry Potter Deathly Hallows Part 2. Kesabaran saya diuji di hari pertama puasa ini. Dimulai dari menunggu pintu XXI dibuka, mengantri dengan posisi paling depan, berdesekan dengan penonton yang lainnya, melihat para non-muslim makan+minum, menunggu layar putih menampilkan film nya, sampai menahan air mata saat menonton film yang akhirnya air mata itu membasahi pipi. Sumpah deminya juga capek loh, kawan. Tapi saya masih tetap puasa ya :D
Lalu yang berkesan adalah, hari pertama buka puasa itu dilaksanakan diatas kereta. Itu sangat-sangat mengesankan. Di tengah suara peluit, gujesan kereta, dan desiran angin, saya dan keluarga buka bersama disana. Meskipun hanya berbuka dengan air mineral, tahu sumedang, dan roti, entah mengapa saya merasa begitu kenyang. Ajaib!! Mungkin karena semua keluarga berkumpul, makan apapun jadi terasa kenyang. Alhamdu..............lilaaaah.
xoxo,
asyffdlla
No comments:
Post a Comment